Keputusan Mengejutkan! Adrien Rabiot Pilih Olympique Marseille, Bukan MU atau Arsenal
Adrien Rabiot Pilih Olympique Marseille, Bukan MU atau Arsenal (thescore.com) FOOTYNESIA - Kabar mengejutkan datang dari dunia sepak bola! Adrien Rabiot, gelandang berbakat asal Prancis, akhirnya memutuskan untuk bergabung dengan klub Prancis, Olympique Marseille. Keputusan ini tentu saja mengejutkan banyak pihak, terutama para penggemar Manchester United dan Arsenal yang sebelumnya santer dikabarkan akan menjadi pelabuhan baru bagi Rabiot. Rabiot yang sebelumnya bermain untuk Juventus, tela…
